Tag
Dibeberapa ujung jemari
Menambat lesung pipimu
Kuharapkan ranum memerah
Agar siap ku petik bersamaan
Dengan gugurnya tangan kananku
detik itu cukup membalut rindu
Mataku cekat merekam dengan malu
Perpindahan cepat bersama beberapa rinai senyum
Senyum yang kusembunyikan di belakangmu
Engkau makhluk tabah
Di musim hatiku yg berganti
Rekahanmu teguh memelukku
Nyaman,, tak terbanding prosa indah
Yang terbelit khayalan